Pemeriksaan dan Perawatan Mesin Diesel 1.Pemeriksaan Oli Mesin Pada mesin horizontal, tuangkan oli mesin hingga mencapai tanda tingkat atas (2) pada alat pengukur oli (1) 2. Penggantian Oli Mesin a. Setelah memanasi mesin, lepas dari plug dan keluarkan oli hingga tuntas. b. Cuci dan bersihkan saringan oli. c. Pasang kembali drain plug. d. Isi sesuai […]
Tag Archives: kubota indonesia
Analisa Kerusakan Mesin Diesel dan Penyebabnya lihat artikel sebelumnya analisa kerusakan mesin diesel dan penyebabnya (bagian 1)
Analisa Kerusakan Mesin Diesel dan Penyebabnya lihat artikel selanjutnya analisa kerusakan mesin diesel dan penyebabnya (bagian 2)
Ada beberapa tahapan yang perlu di perhatiakan sebelum Menghidupkan mesin diesel kubota, di antaranya : Air Pendingin Isi radiator dengan air bersih atau air hujan yang bersih, lalu kencangkan lagi tutup radiator, jika ada lumpur atau kotoran masuk ke dalam radiator hal tersebut akan mempengaruhi daya kerja atau penampilan radiator terutama akan menyebabkan mesin terlalu […]
Cara servis mesin diesel kubota sebenarnya sama dengan diesel merk lainnya sangat mudah dan tidak rumit, apabila kita telah mengerti sistem kerja dari mesin diesel kubota tersebut.sebelum kita memperbaiki mesin diesel kubota ada baiknya periksa dahulu kondisi mesin tersebut agar bisa mengetahui apa yang bermasalah pada mesin diesel kubota tersebut, supaya nantinya tidak terjadi salah […]