Kegiatan Menarik Di Rumah Pada Saat Corona (COVID-19) Masyarakat diminta melakukan karantina mandiri paling tidak selama 14 hari demi meredam meredam penyebaran pandemi virus Corona (Covid-19). Dalam kebijakan karantina mandiri itu, termasuk melakukan kegiatan bekerja, belajar, dan beribadah di rumah. Anjuran untuk tetap di rumah sebisa mungkin selalu dipatuhi agar penyebaran corona tidak makin meluas dan […]
Tag Archives: virus corona
DAMPAK EKONOMI AKIBAT VIRUS CORONA (COVID-19) Dampak Ekonomi di Cina Dampak ekonomi wabah virus corona bisa lebih buruk daripada yang diperkirakan sebelumnya. Menurut Organisasi Kerjasama Ekonomi dan Pembangunan (OECD), pertumbuhan ekonomi bisa turun menjadi yang terburuk sejak 2009. Ekonomi China, yang merupakan negara manufaktur raksasa dunia saat ini, juga mengalami penurunan drastis. Rantai pasokan terganggu […]
VIRUS CORONA (COVID-19) Apa itu Virus Corona? Virus 2019 Novel Coronavirus (2019-nCoV) yang lebih dikenal dengan nama virus Corona adalah jenis baru dari coronavirus yang menular ke manusia. Virus ini bisa menyerang siapa saja, baik bayi, anak-anak, orang dewasa, lansia, ibu hamil, maupun ibu menyusui. Infeksi virus ini disebut COVID-19 dan pertama kali ditemukan di […]